Serum wajah yang mengandung bahan aktif spesifik untuk satu permasalahan kulit, kandungan bahan aktif dalam skin booster bersifat menutrisi kulit secara lebih umum & menyiapkan kulit untuk menerima penyerapan produk skincare ke dalam kulit agar kerjanya lebih efektif. Skin booster bisa di gunakan sebelum tahap serum atau di campurkan dengan pelembap.
Serum adalah salah satu jenis skincare yang punya manfaat / kekuatan lebih dalam memperbaiki dan merawat kulit wajah. Hal itu karena serum punya konsentrasi formula yang lebih kaya dan dapat menyerap ke kulit dengan mudah.
Seperti yang kamu tau, saat tidur tubuh kita memperbaiki sel-sel yang rusak, termasuk juga pada wajah. Maka dari itu, penting nih untuk kita selalu rajin memakai skincare di malam hari sebelum tidur. Serum dan pelembap wajah membantu kulit dalam cara yang berbeda. Terkadang, kebanyakan orang akan cukup dengan menggunakan serum saja untuk menyediakan suplai nutrisi, dan untuk yang lainnya, mereka akan membutuhkan pertolongan serum serta pelembap.
Jika Kamu memiliki masalah kulit yang benar-benar ingin Kamu perbaiki, seperti noda hitam akibat penuaan dini, atau keriput dan garis halus, menambahkan serum pada ritual kecantikan harian Kamu dapat membantu meningkatkan penampilan kulit Kamu. Selain itu, jika kulit Kamu sangat berminyak, serum dapat memberikan cukup dorongan kelembapan tanpa harus menggunakan pelembab lagi.
Tetapi, jika kondisi kulit Kamu tampak dan terasa baik-baik saja hanya dengan pelembap biasa, tidak perlu memaksakan diri untuk menggunakan serum wajah.
Wardah C-Defense Serum Wajah [17 mL]
Perawatan kulit wajah yang perlu Kamu lakukan adalah menggunakan serum, fungsi serum tersebut dapat membuat wajah Kamu lebih lembab, tampak lebih cerah dan sehat tentunya. Kulit wajah yang sehat akan memancarkan aura kecantikan yang natural. Dibandingkan pelembab biasa, serum memiliki kandungan jitu yang mampu meresap kebagian kulit terdalam sehingga dapat dirasakan efeknya kurang dari satu bulan. Wardah hadir dengan serum C-Defense yang siap menutrisi kulit cantik Kamu.
Serum wajah dengan kandungan Hi-Grade Vitamin C 10% dan Aloe Vera Extract serta Biosaccharide yang bekerja untuk membantu mencerahkan kulit, menjaga elastisitas kulit, memperbaiki struktur kulit, melembabkan, dan melindungi kulit dari radikal bebas. Kamu bisa dapatkan manfaat baik tersebut dalam satu botol serum wardah yang ringan di kulit.
Garnier Light Complete Essence Serum Wajah [30 mL]
Garnier Light Complete Super Essence merupakan serum pencerah yang diperkaya dengan ekstrak alami 30 kali vitamin C dari lemon yuzu Jepang dan diperkaya pula dengan bahan aktif yang terbukti membantu mengurangi penggelapan kulit. Super Essence ini adalah serum pencerah wajah pertama Garnier yang memiliki kadar White Speed dan vitamin C tertinggi dari rangkaian Garnier Light Complete lainnya. Fungsinya tidak hanya membantu kulit lebih cerah, namun bisa juga menyamarkan noda hitam dan bekas jerawat.
The Ordinary Caffeine Solution 5% + EGCG Serum Wajah [30 mL]
The Ordinary Caffeine Solution 5% + EGCG merupakan serum wajah untuk semua jenis kulit. Formulanya bertekstur ringan dan mengandung konsentrasi kafein 5% ditambah Epigallocatechin Gallatyl Glucoside (EGCG) yang sangat murni dari daun teh hijau.
Cara Pemakaian serum wajah yang benar
Bersihkan wajah dengan toner untuk mengangkat kotoran dan sel kulit mati yang membandel, serta menyeimbangkan pH kulit. Tunggu 1-2 menit sampai kulit dalam keadaan masih lembap, namun tidak terlalu basah dari toner.
Segera aplikasikan serum. Kulit lembap akan lebih mudah menyerap produk daripada dalam kondisi kering. Aplikasikan toner dengan pijatan telapak tangan terbuka, bukan dengan jari supaya serum lebih efisien melepaskan bahan-bahan aktifnya ke dalam kulit. Tunggu 2-3 menit. Jika meninggalkan residu lengket atau berminyak di kulit, tKamunya serum tidak bekerja dengan baik