1. Entertainment
  2. Sabrina Carpenter Raih Piala Pertamanya, Ini Daftar Lengkap Pemenang MTV VMA 2024
Entertainment

Sabrina Carpenter Raih Piala Pertamanya, Ini Daftar Lengkap Pemenang MTV VMA 2024

Sabrina Carpenter Raih Piala Pertamanya, Ini Daftar Lengkap Pemenang MTV VMA 2024

Sabrina Carpenter Raih Piala Pertamanya di VMA 2024. (Getty Images via AFP/MIKE COPPOLA)

Ladiestory.id - Sabrina Carpenter berhasil meraih piala pertamanya dalam gelaran MTV Video Music Awards (VMA) 2024, Ia berhasil mendapatkan piala tersebut berkat lagu hitnya, “Espresso”, yang berhasil memenangkan kategori Song of the Year.

Berkat lagunya tersebut, Sabrina Carpenter berhasil mengalahkan sederet penyanyi lainnya, yakni Beyonce, Kendrick Lamar, Taylor Swift dan Post Malone, Jack Harlow, serta Teddy Swims.

“Hai, saya belum pernah terima piala ini sebelumnya. Satu-satunya alasan saya mendapatkan ini adalah karena kalian, penggemar, jadi terima kasih banyak,” ujar Sabrina Carpenter dalam winner speech-nya di atas panggung VMA 2024, melansir berbagai sumber, Kamis (12/9/2024).

“Espresso” merupakan single pertama dalam album terbaru Sabrina Carpenter yang bertajuk “Short n’ Sweet”. Lagu ini ditulis sendiri oleh Sabrina Carpenter bersama Amy Allen, Julian Bunetta, dan Steph Jones.

Berikut ini daftar lengkap pemenang VMA 2024

MTV VMA 2024. (mtv.com)

 

Video of the Year

Taylor Swift feat. Post Malone - Fortnight

Artist of the Year

Taylor Swift

Song of the Year

Sabrina Carpenter - Espresso

Best New Artist

Chappell Roan

MTV Push Performance of the Year

Agustus 2023: Kaliii - Area Codes

September 2023: Glorilla - Lick or Sum

Oktober 2023: Benson Boone - In the Stars

November 2023: Coco Jones - ICU

Desember 2023: Victoria Monét - On My Mama

Januari 2024: Jessie Murph - Wild Ones

Februari 2024: Teddy Swims - Lose Control

Maret 2024: Chappell Roan - Red Wine Supernova

April 2024: Flyana Boss - Yeaaa

Mei 2024: Laufey - Goddess

Juni 2024: Le Sserafim - Easy

Juli 2024: The Warning - Automatic Sun

Best Collaboration

Taylor Swift Featuring Post Malone - Fortnight

Best Pop

Taylor Swift

Best Hip-Hop

Eminem - Houdini

Best R&B

SZA - Snooze

Best Alternative

Benson Boone - Beautiful Things

Best Rock

Lenny Kravitz - Human

Best Latin

Anitta - Mil Veces

Best Afrobeats

Tyla - Water

 

Best K-Pop

Lisa - Rockstar

Video for Good

Billie Eilish - What Was I Made For?

Best Direction

Taylor Swift feat. Post Malone - Fortnight

Best Cinematography

Ariana Grande - We Can't Be Friends (Wait for Your Love)

Best Editing

Taylor Swift feat. Post Malone - Fortnight

Best Choreography

Dua Lipa - Houdini

Best Visual Effects

Eminem - Houdini

Best Art Direction

Megan Thee Stallion - BOA

Megan Thee Stallion feat. Yuki Chiba - Mamushi

Song of the Summer

Taylor Swift feat. Post Malone - Fortnight

VMAs Most Iconic Performance

Katy Perry - Roar

Michael Jackson Vanguard Award

Katy Perry

Topics :
Artikel terlalu panjang? klik untuk rangkuman :
Bagikan Artikel