Ladiestory.id - Warna merupakan sebuah penghias dalam suatu benda ataupun gambar. Ternyata warna di ketahui juga dapat memberikan pengaruh terhadap psikologi manusia, emosional serta cara bertindak. Warna juga menjadi bentuk komunikasi nonverbal yang memiliki arti atau pesan di dalamnya.
Seperti Apa Warna Mustard?
Secara psikologi, warna kuning mustard ini mengarah pada warna yang paling bahagia, menyolok dan juga menyatu dengan ekstrovert. Aura yang terdapat pada warna ini sangat baik digunakan untuk membantu penalaran secara logis dan analistis
Pada saat ini warna mustard menjadi salah stau warna yang sedang tren. Tren warna kuning https://www.ladiestory.id/result?search=Mustard terinspirasi dari bahan makanan mustard yang biasa digunakan untuk saus pada makanan. Warna mustard ini memberikan kesan manis, cerah dan ceria bagi si pemakainya.
Warna mustard ini banyak digunakan saat musim semi karena menggambarkan warna dedaunan yang berjatuhan memiliki warna yang mirip dengan mustard. Warna mustard ini agak terang dan mencolok namun kamu tidak perlu bingung bagaimana cara memadukannya dengan item pakaian kamu yang lain.
Asal Usul Kata Mustard
Mustard adalah warna kuning mustard atau gelap yang menyerupai mustard kuliner. Ini mirip dengan warna Rami. Penggunaan mustard tercatat pertama sebagai nama warna dalam bahasa Inggris adalah pada tahun 1886.
Warna kuning menjadi satu warna yang identik dengan keceriaan. Maka tak heran, banyak orang yang mengenakan busana warna kuning untuk memberikan sentuhan ceria pada keseluruhan tampilan. Setelah warna kuning neon yang sempat jadi tren.
- Fashion yang akan terus menjadi warna favorit.
- Warna yang satu ini sempurna banget dipadukan dengan warna basic seperti hitam dan putih.
- Sentuhan denim juga cocok banget koleksi warna Mustard ini.
Jika kamu ingin tampilan yang lebih feminin, jatuhkan pilihan pada mustard dress yang cantik. Coba deh kombinasikan dengan berbagai motif favorit.
Warna earth tone pada pakaian sehari-hari mereka, tidak dipungkiri nuansa warna ini memberi kesan simpel tapi tetap menarik perhatian pecinta fashion. Warna earthy yang biasanya hadir dalam bentuk outerwear seperti long coat, blazer, cape, juga atasan seperti sweater.
Inspirasi padu padan outfit warna kuning mustard yang bisa Kamu tiru:
Meniru gaya casual Ibu muda yang masih terlihat seperti abg, kamu bisa memakai baju berwarna kuning Mustard yang dipadu dengan celana panjang dengan aksen ruffle pada bawah celana dan memakai tas kecil dengan motif rantai pada talinya yang senada dengan sandal yang Ia pakai dan hijab dengan warna pink salmon yang membuat tampilan ya semakin cerah.
Memakai atasan turtleneck seperti penyayi yang kini beranjak dewasa seperti Naura dan celana berwarna hijau dengan gaya kotak-kotak membuat penampilan semakin terlihat cerah dan ceria.
Mau tampilan yang boyis namun tetap grily mungkin kamu bisa contoh gaya Dian Pelangi, memakai atasan berwarna mustard yang di padukan dengan celana dengan akses ripped yang sopan namun juga terlihat eyelook bagi pecinta fashion.
Selain itu kamu juga bisa mengikuti gaya fashion seperti model Bahjatina yang memakai hijab dan celana dengan warna abu-abu dipadukan dengan model baju yang asimetris pada bagian bawah dengan aksen kancing dari atas hingga bawah baju, semakin membut kamu fashionable.
Selain itu kamu juga bisa mengikuti gaya fashion seperti model Bahjatina yang memakai hijab dan celana dengan warna abu-abu dipadukan dengan model baju yang asimetris pada bagian bawah dengan aksen kancing dari atas hingga bawah baju, semakin membut kamu fashionable.